Terlibat Narkoba dan Suap BNN, Anggota Ditresnarkoba Jateng ...
Ilustrasi pengungkapan kasus penyalahgunaan narkoba. (JIBI/Harian Jogja/Dok.) Selasa, 5 Desember 2017 12:50 WIB Imam Yuda S./JIBI/Semarangpos.com Semarang S…

Narkoba, peredarannya melibatkan anggota Ditresnarkoba Jateng.
Solopos.com, SEMARANG â" Anggota Direktorat Reserse dan Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jateng, AKP KW, terancam diberhentikan secara tidak terhormat dari instansi Kepolisian Republik Indonesia (Polri). Ia terancam dipecat menyusul dugaan keterlibatan dalam jaringan peredaran narkoba.
âKami, Polda Jateng, berkomitmen membersihkan internal [kepolisian] dengan menggandeng BNN [Badan Narkotika Nasion al] dan BNNP [Jateng]. Kalau ada anggota yang terindikasi narkoba akan kami pecat. Sanksi tegas!â ujar Kapolda saat dijumpai wartawan seusai menggelar jumpa pers di pabrik pil PCC di Jl. Halmahera Raya No. 27, Semarang, Senin (4/12/2017).
Sebelumnya, AKP KW ditangkap aparat Pengamanan Internal Polri (Paminal) Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) Polda Jateng di sebuah rumah makan di Bangkong, Semarang Selatan, Kota Semarang, Jumat (1/12/2017) sekitar pukul 14.00 WIB. Ia ditangkap saat tengah membawa satu gram narkoba jenis sabu-sabu.
Kabar yang beredar, selain narkoba aparat Paminal Bidpropam Polda Jateng juga mengamankan uang Rp500 juta dari tangan KW. Uang itu diduga akan digunakan KW untuk menyuap seorang petugas BNN Provinsi Jateng berinisial S terkait penanganan kasus narkoba jenis sabu-sabu 800 gram yang melibatkan seorang narapidana LP Pekalongan, Christian Jaya Kusuma alias Sancai.
[Baca juga Simpan Sabu-Sabu di Sandal, Dedi Diciduk Petu gas BNN]
Menanggapi dugaan penyuapan itu, Kapolda enggan berbicara panjang lebar. Ia berdalih kasus KW hanya terkait keterlibatannya dalam peredaran dan penggunaan narkoba.
âUntuk penyuapan kami masih dalami. Sampai saat ini belum ada ke arah situ [penyuapan]. Tapi, akan kami tindak [selidiki],â tegas Condro.
KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya
lowongan pekerjaanPT.MERAPI ARSITA GRAHA, informasi selengkapnya KLIK DISINI
You might also like

FOTO NARKOBA SEMARANG
Begini Pabrik Pil PCC di Semarang

ESPOSPEDIA
Aksi BNNP Jateng Bongkar Jaringan Pil PCC

PABRIK PIL PCC
Bahan Baku Pembuatan Pil PCC dari India dan Tiongkok

Omzet Pabrik Pil PCC di Gilingan Solo Capai Rp2,7 Miliar
Solopos TV












SEPEDA MOTOR TERBARU : AHM Rilis Tampilan Baru Vario ESP
AHM Gelar Vario Day Roadshow di 60 Lokasi di Indonesia
Honda Rilis Motor On-of Sport All New Honda CRF150L
MOTOR HONDA : Astra Motor Jateng Bagi-Bagi Beasiswa
Begini Tampilan Baru New Honda Beat Pop Esp
Inilah Pemenang Honda Modification Contest 2017
MOTOR TERBARU : AHM Rilis Tampilan Baru New Honda Revo X
Lebih Dari 13.000 Bikers Siap Ramaikan Honda Bikers Day Nasional 2017
New CB150R StreetFire Laris Manis, Ini Data Penjualan Honda Bulan Agustus
Jumlah Penjualan New Honda CB150R StreetFire Naik 93,1%


Solopos TV

Kisah Unik

Kesal Sering Terjebak Macet, Pria Ini Nekat Gambar Rambu Jalan Sendiri
05-12-2017 Peristiwa
Awalnya Seram, Kisah Ojek Online Lewat Kebun Bambu Bikin Ngakak
03-12-2017 Peristiwa
Macan Tutul Dibunuh Gara-Gara Serang Warga Hingga Tewas
03-12-2017 PeristiwaKolom
GAGASAN
Sekaten, Ritual dan Dakwah
Gagasan ini dimuat Harian Solopos edisi Sabtu (2/12/2017). Esai ini karya Muh. Fajar Shodiq, dosen Ilmu Sejarah di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Surakarta. Alamat e-mail penulis adalah fajarshodiq70@gmail.com. Solopos.com, SOLOâ"Awal Desember ini Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat (Keraton Solo) danâ¦
Tidak ada komentar